jurnalmadura.com
NEWS TICKER

PAMEKASAN

Terima Kunjungan Kunjungan Ketua DPD RI, Bupati Pamekasan Sampaikan Lima Program Prioritas

  PAMEKASAN – Bupati Pamekasan Baddrut Tamam menerima kunjungan Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, La Nyalla Mahmud Mattalitti di Mandhapa Aghung Ronggosukowati, Kamis (25/02/21). Bupati Baddrut dalam sambutannya menyampaikan lima program prioritas untuk menjadikan Pamekasan sebagai kabupaten yang mampu bersaing dengan kabupaten maju lainnya di Indonesia. Lima program prioritas itu meliputi reformasi birokrasi, pendidikan,

Satpol PP Pamekasan  Gelar Razia PKL, Tiga Pedagang Diamankan

PAMEKASAN – Tiga orang pedagang kaki lima (PKL) terjaring razia oleh petugas satuan polisi pamong praja (Satpol PP) kabupaten Pamekasan, pada Rabu (24/02/2021). Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (KASATPOL PP) Pamekasan, Kusairi menyampaikan bahwa pihaknya sengaja melakukan tindakan tegas dan membawa PKL ke kantor, untuk diberikan pembinaan kemudian menandatangani surat pernyataan. “Kami memang mengerti kondisi

Bupati Pamekasan Apresiasi Kerja Keras Pihak Kepolisian Dalam Memberantas Peredaran Miras

PAMEKASAN – Pemerintah kabupaten Pamekasan gelar acara pemusnahan minuman keras (Miras)  di lapangan pendopo kabupaten Pamekasan Jawa Timur pada. Selasa (02/02/2021) Acara tersebut merupakan hasil kegiatan rutin kepolisian di wilayah hukum kabupaten Pamekasan setiap tahun. Bupati Pamekasan H. Badrut Tamam  menyampaikan saat sambutan pemusnahan miras tersebut merupakan kerja luar biasa yang dilakukan oleh Kapolres Pamekasan

Bupati Bersama Forkopimda Pamekasan  Gelar Vaksinasi Tahap II

PAMEKASAN – Bupati Pamekasan Baddrut Tamam divaksinasi tahap kedua. Digelar di Pendopo Kecamatan Pegantenan, Kabupaten Pamekasan, Madura, Jawa Timur, Rabu (10/2/2021). Tidak hanya bupati, tetapi forkopimda yang sudah divaksinasi tahap pertama di Mandhapa Agung Ronggosukowati beberapa waktu lalu juga divaksin Sinovac tahap kedua. Dalam sambutannya setelah divaksin, Baddrut Tamam menyatakan bahwa tak ada dampak signifikan

Bupati Pamekasan Jadi Orang Pertama Yang Di Vaksin

PAMEKASAN – Pemerintah kabupaten Pamekasan gelar acara proses vaksinasi Covid-19 di mandhepa agung Ronggosukowati pada. Rabu (27/01/2021) Dalam pencanangan pelaksanaan kegiatan vaksinasi Covid-19 ada tiga puluh jajaran pemerintah yang siap di vaksinasi. Tiga puluh orang jajaran pemerintah kabupaten Pamekasan terbagi menjadi dua tempat. Pertama di UPT Puskesmas Kowel, kedua di mandhepa agung Ronggosukowati pamekasan. Saat

Polres Pamekasan Berhasil Ringkus 10 Orang Pelakunya Pencurian Kotak Amal

PAMEKASAN – Kapolres Pamekasan berhasil menangkap 10 pelaku pencurian kotak amal masjid di berbagai wilayah di kabupaten Pamekasan. Rabu (27/01/2021) Kapolres Pamekasan AKBP Apip Ginanjar saat konferensi pers Menjelaskan bahwa ada sebelas laporan (LP) yang sudah diakomodir oleh Kapolres Pamekasan tetapi yang satu orang masih tahap pengejaran polisi. “Aksi komplotan pencurian kotak amal tersebut akhir-akhir

Ketua DPRD Pamekasan: Tugas Pemerintah Untuk Meyakinkan Masyarakat

PAMEKASAN – Beredarnya berita Hoax dikalangan masyarakat terkait Vaksinasi Covid-19 yang menurut mereka vaksin tersebut berbahaya dan mematikan membuat masyarakat ketakutan dan trauma. Masyarakat mendengar berita tersebut di media sosial yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab  menyebarkan berita dan video yang kejadiannya 2 tahun lalu ada santri yang pingsan akibat efek vaksin imunisasi

Pemkab Pamekasan Gelar Koordinasi Vaksinasi COVID-19

  PAMEKASAN – Pemerintah kabupaten Pamekasan gelar rapat koordinasi pelaksanaan vaksinasi Covid-19 di Peringgitan dalam kabupaten Pamekasan Jawa Timur pada, Senin, (25/01/2021). Acara tersebut melibatkan seluruh jajaran Forkopimda, seluruh stage holders dan ormas-ormas di kabupaten Pamekasan untuk persiapan Vaksinasi Covid19. Bupati Pamekasan Badrut Tamam menyampaikan insyaallah tidak lama lagi vaksin tersebut sudah sampai di kabupaten

Bupati Pamekasan Siapkan Bantuan Khusus Lansia

PAMEKASAN – Bupati Pamekasan gelar diskusi dengan Dinas Sosial tentang bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) khusus lansia, di Peringgitan Ronggosukowati kabupaten Pamekasan Jawa Timur, Kamis, (21/01/2021) Acara diskusi tersebut membahas tentang akan Launchingnya program pemerintah kabupaten Pamekasan khusus lansia. Bupati Pamekasan H. Badrut Tamam menyampaikan pemerintah kabupaten Pamekasan harus ada disegala sektor kebutuhan masyarakat tentang

VelocityDeveloper.com Copyright 2017 ©. All Rights Reserved.