jurnalmadura.com
NEWS TICKER

EKONOMI

RAR Lakukan Audiensi Dengan DPMPTSP: Basmalah Dan Tunas Jaya Dipertanyakan Ijinnya

BANGKALAN – RAR (Rumah Advokasi Rakyat) menggelar audiensi di kantor Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Bangkalan terkait perijinan pasar modern, perumahan dan pemotongan kapal. RAR menilai, bahwa ada kebocoran yang mengakibatkan pendapatan asli daerah (PAD) dari sektor perijinan cenderung stugnun Risang bima wijaya selaku ketua LSM RAR dalam dialognya menyebutkan, terdapat

Harga Garam Lokal Anjlok, Pemkab Pamekasan sayangkan adanya Garam Impor

PAMEKASAN – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Pamekasan, Totok Hartono atau yang dikenal dengan sebutan Pak Totok, menurutnya harga garam lokal anjlok karena tata niaga garam merupakan tata niaga Nasional. Artinya pasar itu tergantung permintaan dan penawaran panitia, sedangkan stok garam lokal sampai saat ini masih belum terserap, karena maraknya garam impor, sehingga berakibat anjloknya harga

PT GARAM (PERSERO), RAYAKAN HUT KE 74

SUMENEP – Usia perusahaan yang sudah berumur 74 tahun, sudah bisa dikatakan cukup tua ini. merayakan Hari Ulang Tahunnya pada hari kamis (31/10/2019) Budi Sasongko, selaku Direktur Utama (Dirut) PT GARAM (Pesero) menerangkan bahwa, Dalam perayaan HUT PT GARAM (Persero) yang Ke-74 dilaksanakan dengan beberapa rangkaian kegiatan. “Sebagai bentuk rasa syukur kami akan memperingati dengan

Mirip Kejadian OTT Di Pasar Blega, Pedagang Di Pasar Ki Lemah Duwur Keluhkan Banyaknya Retribusi Karcis

BANGKALAN – Kejadian di Pasar Blega yang terjaring OTT karena parkir liar, rupanya hampir sama dengan di pasar induk Bangkalan, yakni pasar Ki lemah duwur Bangkalan, Madura. Hal ini seperti yang diutarakan oleh sejumlah pedagang yang ada di pasar Ki lemah duwur, mereka mengeluh terkait tarif yang di berikan kepada sejumlah pedagang, pasalnya di pasar

Saksi PIWS Tak Lagi Komitmen Laksanakan Pelatihan

SUMENEP – Pusat Inkubator Wirausaha Sumenep (PIWS) atau yang sering dikenal dengan program Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep dalam mencetak 1000 wirausahawan muda, saat ini disoal. Setelah beberapa waktu lalu pernah di demo sejumlah mahasiswa terkait perkembangan PIWS yang dinilai kurang mampu mengentaskan angka pengangguran di Sumenep, rupanya pengakuan mencengangkan kembali datang dari peserta inkubator sendiri.

Pedagang Pasar Langkap Burneh Keluhkan Harga Kios Begitu Mahal

Kios banyak tidak terisi, karena harga yang sangat mahal BANGKALAN – Pedagang Pasar Langkap, Kecamatan Burneh, Bangkalan, Madura, Jawa Timur mengeluh dengan mahalnya harga kios. Pasalnya kios yang ada di pasar tersebut dikeluhkan karna harganya yang sangat kemahalan, Bahkan harga kios mencapai harga yang sangat fantastis dengan mencapai nominal Rp 35 juta perkios. Ibu sulis

Ironi: Dinkes Bangkalan Temukan Makanan Kadaluwarsa di Pusat Perbelanjaan

BANGKALAN – Sidak makanan dan minuman digelar hari ini oleh dinas kesehatan (Dinkes). Dalam sidaknya, petugas menemukan beberapa makanan kadaluarsa yang masih dipajang di beberapa etalase toko. Dinkes bersama Dinas perdagangan, kepolisian dan juga Satpol-PP melakukan sidak di 5 titik. Adapun pertokoan yang disidak yakni Perbelanjaan Tom & Jerry, Matahari Swalayan, Indah Swalayan, Toko Babur

2 Kunci Jokowi Dorong Pertumbuhan Ekonomi: Investasi dan Ekspor

JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Perkonomian Darmin Nasution mengajak setiap stakeholder perekonomian mendorong pertumbuhan ekonomi. Hal ini akan berkesinambungan dalam pengembangan inklusi keuangan dalam negeri. Darmin menekankan, ada dua kunci utama yang selalu dibahas Presiden Jokowi untuk diperjuangkan guna meningkatkan pertumbuhan ekonomi Indonesia. “Saya ingin mengutip, kalau saudara mengamati Presiden banyak sekali mengulang akhir-akhir ini.

Microsoft: 2021, Ekonomi Digital Sumbang 40 Persen PDB Indonesia

JAKARTA, iNews.id – Prospek ekonomi digital di Indonesia semakin cerah dan akan berperan besar dalam pertumbuhan ekonomi nasional di masa mendatang. Kajian terbaru yang dilakukan oleh perusahaan raksasa teknologi asal Amerika Serikat (AS) Microsoft bersama International Data Corporation (IDC) Asia/Pasifik, perusahaan konsultan yang berbasis di Singapura menyebutkan, transformasi digital akan menyumbang 22 miliar dolar AS

Rizal Ramli: Wong Ekonomi Lagi Melambat, Anggaran Malah Diketatkan

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Pengamat ekonomi Rizal Ramli mempertanyakan program pengetatan anggaran yang dilakukan Pemerintah Indonesia di saat terjadi perlambatan pertumbuhan ekonomi. Rizal Ramli, dalam rekaman ‘Jaya Suprana Show’ yang diunggah Selasa (13/2/2018), menjabarkan ramalannya soal perekonomian Indonesia di 2017 yang menurutnya bakal “mandeg”. “Desember 2016, Rizal Ramli mengatakan bahwa ekonomi Indonesia bakal mandeg (pada 2017).

VelocityDeveloper.com Copyright 2017 ©. All Rights Reserved.